Sabtu, 23 Maret 2013

Free Download Perangkat Mengajar Berkarakter Lengkap

Salam Indonesia Hebat...!!!
Bapak/ Ibu Guru, Bapak/ Ibu sedang mencari referensi perangkat mengajar? Mulai dari Silabus, Prota, Promes, RPP Berkarakter, KMM dan lain sebagainya? Entah yang akan digunakan untuk kelengkapan administrasi pembelajaran maupun kelengkapan yang lainnya, berikut saya bagikan hal-hal yang sedang Bapak/ Ibu cari di atas. Pada kesempatan ini saya membagikan perangkat khusus untuk Matematika SMK Teknologi. Perihal kelengkapan memang belumlah lengkap karena pada kesempatan ini saya hanya bisa mengunggah beberapa SK saja. Kalau
membahas masalah benar atau tidak perangkat yang saya susun, itu monggo silakan dievaluasi karena saya sendiri masih dalam tahap belajar jadi saya tunggu sarannya, mengingat saya adalah mungkin belum bisa disebut sebagai GURU (maklum belum sertifikasi...susah menuju ke sana...selalu terbentur aturan yg terus saja berubah "curhat"). Bapak/ Ibu monggo silakan kalau mau download klik link-link di bawah ini, dan ketika Bapak/Ibu kesulitan membuka file karena harus memasukkan pasword, maka silakan sms saya di 081703423786 dan pasword akan segera saya kirim (hitung-hitung sembari silaturahim)...SEMOGA BERMANFAAT
1. Silabus Matematika Teknologi Semester VI  download
2. Prota Matematika Teknologi 12 - 13  download
3. Promes  Matematika Teknologi 12 - 13  download
4. RPP Limit dan Turunan (Berkarakter) download
5. RPP Integral  download
6. Software menghitung KKM download
7. Jurnal Mengajar download


Related Post

Tidak ada komentar:

Posting Komentar